198. Apakah Makna “Gereja yang Kudus” dalam Pengakuan Iman Rasuli?
Pdt. Yakub Tri Handoko Pengakuan Iman Rasuli memuat perumusan yang indah yang dikaitkan dengan kata ‘kudus’, yaitu “Aku percaya kepada Roh Kudus, gereja yang kudus.” Namun, apa artinya “gereja yang…
197. Apakah Makna “Aku Percaya kepada Roh Kudus” dalam Pengakuan Iman Rasuli?
Pdt. Yakub Tri Handoko Kita sudah bicara banyak tentang Yesus Kristus, dari kelahiran-Nya sampai kedatangan-Nya kembali yang kedua. Bagian selanjutnya dari Pengakuan Iman Rasuli berbicara tentang Roh Kudus. Hal yang…
196. Apakah Makna “Menghakimi Orang yang Hidup dan Mati” dalam Pengakuan Iman Rasuli?
Pdt. Yakub Tri Handoko Kita sudah belajar bahwa Yesus nanti akan datang pula dari surga. Dia akan datang ke dalam dunia untuk kedua kalinya. Tapi, untuk apa Dia datang kedua…
195. Apakah Makna “Dari sana akan datang pula” dalam Pengajuan Iman Rasuli?
Pdt. Yakub Tri Handoko Dalam Pengakuan Iman Rasuli, setelah dikatakan bahwa “Yesus duduk di sebelah kanan Bapa dan dari sana Ia akan datang kembali”. kalimat ini menyiratkan adanya keterkaitan/kemiripan antara…
194. Apakah Makna “Duduk di sebelah Kanan Allah Bapa” dalam Pengakuan Iman Rasuli?
Pdt. Yakub Tri Handoko Pengakuan Iman Rasuli bukan hanya mengatakan bahwa “Yesus naik ke sorga”, tetapi juga “duduk di sebelah kanan Allah Bapa yang Mahakuasa”. Tambahan ini tercatat dengan konsisten…